Kunjungan Industri Prodi Manajemen S1 ke Tenun Antik Desa Torso

Kunjungan Industri Prodi Manajemen S1 ke Tenun Antik Desa Torso

Pada hari kamis, 27 Agustus 2020 Fakulas Ekonomi dan Bisnis menyelenggarakan kegiatan Kunjungan Industri yang dilakukan secara daring menggunakan aplikasi teleconference Zoom. Kunjungan industry ini diselenggarakan dengan bekerja sama dengan pengusaha tenun antik Desa Torso Kecamatan Pecanang Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Pada kegiatan ini, salah satu pelaku usaha memberikan tur secara virtual terhadap proses bisnis yang sedang berjalan secara real time. Sambal memberikan tur virtual, narasumber juga memberikan penjelasan mengenai proses bisnis yang berjalan. Kegiatan ini memberikan pengetahuan dan pengalaman kepada para dosen tentang bagaimana sebuah perusahaan menjalankan proses bisnis. Kunjungan industry ini adalah kegiatan yang secara rutin dilaksanakan oleh fakultas.